Loker Gresik, PT. Barata Indonesia yang beralamat di Gresik merupakan salah satu perusahaan BUMN milik pemerintah Indonesia yang bergerak di bidang Engineering, Procurement & Construction, Manufacturing, dan Foundry. Adapun semangat kerja dan pelayanan yang handal oleh tenaga profesional kami yang sudah berpengalaman di bidangnya mampu memberikan solusi dan kontribusi kepada Anda.
Kembali pada kesempatan ini PT. Barata Indonesia guna membangun pasar lebih besar dan efektif didalam pekerjaan yang mempunyai motivasi tinggi dibutuhkan karyawan yang profesional dan menjalankan misi sesuai keinginan perusahaan, dengan cara mengundang Anda untuk bergabung bersama kami.
Jenis Perusahaan : Engineering
Ruang lingkup pekerjaan : Operasional
Posisi lowongan kerja yang dibutuhkan adalah
1. INFORMATION TECHNOLOGY STAFF ( IT )
– Pendidikan min. S1 jurusan Teknik Informatika
– Menguasai Windows Server, Networking, dan Troubleshooting
– Menguasai bahasa pemrograman & IT product development
– Memahami SQL Command, Oracle database, My SQL, Ms. SQL Sever
– Memiliki pengalaman dalam bidang IT network / network administration
2. QA / QM Staff ( QA )
– Pendidikan minimal S1 Teknik Industri/ Teknik Mesin/ Teknik Metalurgi
– Memahami flow proses produksi bidang manufaktur
– Memahami sistem manajemen produksi beserta permasalahannya
– Memiliki pemecahan sistem manajemen SDM 9000
– Mampu menginterpretasikan aplikasi standar / code, spec, WPS & kualifikasi welder
– Mampu membuat dan menyusun prosedur inspeksi
3. DESIGN ENGINEER ( DE )
– Pendidikan D3-D4 Teknik Mesin/ Teknik Design Product/ Manufaktur
– Memiliki kemampuan dalam membaca gambar teknik
– Mampu mengoperasikan software Autocad (3D)
– Memahami ilmu dasar-dasar ilmu logam
– Menguasai ilmu konstruksi
– Design Calculation / Kalkulasi B&Q
4. MARKETING STAFF ( MS )
– Pendidikan D3/ S1 Teknik Mesin
– Memahami dan mengerti perencanaan dan perhitungan biaya proyek
– Memahami aturan tender langsung maupun elektronik
– Mengerti proses produksi manufakturing secara umum
– Menguasai gambar teknik dan design calculation
– Memiliki pengalaman dalam bidang marketing, project / konsultan
5. ESTIMATOR ( ES )
– Pendidikan D3/ S1 Teknik Sipil / Teknik Listrik (Elektro)
– Memahami dan mengerti perencanaan dan perhitungan biaya proyek
– Menguasai gambar teknik dan cutting plan
– Mengerti dan memahami aturan tender langsung maupun elektronik
– Memahami proses produksi manufakturing secara umum
6. CIVIL ENGINEER ( CE )
– Pendidikan D3/ S1 Teknik Sipil
– Memiliki kemampuan dalam membaca gambar teknik
– Mengerti dan memahami di bidang konstruksi dan desain analisis
– Menguasai aplikasi software Autocad (3D) dan Microsoft Project
– Memiliki pengalaman dalam bidang Sipil, project / konsultan
7. ELECTRICAL ENGINEER ( EE )
– Pendidikan D3/ S1 Teknik Listrik (Elektro)
– Memahami dan menguasai dasar pembuatan sistem gambar elektrikal
– Mampu mengoperasikan software Autocad (3D)
– Menguasai sistem kerja elektrikal dan mengenal proses pembuatan suatu plan elektrikal
– Memiliki pengalaman dalam bidang Electrical Engineer
8. PRODUCTION ENGINEER ( PE )
– Pendidikan S1 Teknik Mesin
– Mengerti dan memahami alur proses produksi bidang foundry dan manufakturing
– Memahami dan mengerti dasar-dasar ilmu loham dan metalurgi
– Menguasai aplikasi komputer baik Ms.Office maupun Ms.Project
– Memahami dan mengerti analisa permasalahan produksi
9. PPC & LOGISTIC STAFF ( PPC )
– Pendidikan D3/ S1 Teknik Mesin / Teknik Industri
– Menguasai ilmu dasar-dasar PPC dan gambar teknik
– Mengerti dan memahami alur proses produksi
– Mampu mengoperasikan program Ms.Office maupun Ms.Project
– Memiliki pengalaman dalam bidang purchasing, logistik / gudang
– Memahami dan mengerti prosedur pembelian dan pengadaan barang (export & import)
10. QUALITY CONTROL ( QC )
– Pendidikan D3/ S1 Teknik Mesin
– Memiliki kemampuan dalam membaca gambar teknik
– Memahami dan mengerti tentang material beserta spesifikasinya
– Menguasai aplikasi software Autocad / Shop drawing
– Memahami dan mengerti teori / dasar ilmu pengelasan
11. COMMERCIAL STAFF ( CS )
– Pendidikan S1 Teknik Industri
– Menguasai ilmu dasar-dasar logam dan engineering
– Mengerti dan memahami alur proses produksi / project
– Memahami area kerja bidang PPC
– Menguasai ilmu konstruksi, design calculation atau Kalkulasi B&Q
– Memiliki ilmu pengalaman di bidang PPC / project control
12. INSTRUMENT ENGINEER ( IE )
– Pendidikan D3/S1 Teknik Instrumentasi/ Teknik Fisika
– Mengerti dan memahami teknis di bidang project design
– Memiliki ilmu pengetahuan terkait manajemen proyek
– Mengerti dan memahami teknis di bidang rekayasa engineering terutama untuk instalasi dan instrumen (plant)
– Menguasai software engineering
13. MECHANICAL ENGINEER ( ME )
– Pendidikan S1 Teknik Mesin (Konversi Energi)
– Mengerti dan memahami teknis di bidang project design
– Memiliki ilmu pengetahuan terkait manajemen proyek
– Mengerti dan memahami dalam bidang rekayasa engineering bidang mekanik
– Menguasai software engineering
Baca juga : Agenda Walk In Interview dan Job Fair Surabaya dan Wilayah Jawa Timur
Info : Pengumuman lowongan ini dibutuhkan segera, diharpakan agar lamaran Anda segera dikirim segera mungkin. Hanya pelamar yang memenuhi syarat akan ditindaklanjuti. Informasi kepada Pelamar diharapkan berhati-hati terhadap unsur penipuan yang dilakukan oleh perusahaan yang tidak bertanggung jawab dalam memungut biaya atau yang dapat merugikan.
Bagi pelamar yang berminat WAJIB melakukan registrasi online melalui :
1. Untuk wilayah Timur melalui :
ITS Career Center – ICC
Kampus ITS Keputih, Sukolilo, Surabaya
website : career.its.ac.id
2. Untuk wilayah Barat melalui :
UNDIP Career Center
Kampus Universitas Diponegoro, Semarang
website : career.undip.ac.id