Lowongan Kerja Surabaya SMA, Cinemaxx yang beralamat di cabang Malang, merupakan jaringan bioskop berskala nasional di Indonesia yang diresmikan oleh Lippo Group pada tahun 2014 dan akan menjadikan salah satu bioskop terbesar dengan lebih 2000 layar dan 300 lokasi yang direncanakan di 85 kota dalam 10 tahun kedepan. Tentunya dengan berbagai fasilitas Cinemaxx Junior, Ultra XD, Cinemaxx Gold, Cinemaxx Reguler. Adapun semangat kerja dan pelayanan yang handal oleh tenaga profesional kami yang sudah berpengalaman di bidangnya mampu memberikan solusi dan kontribusi kepada Anda.
Kembali pada kesempatan ini Cinemaxx Batu guna membangun pasar lebih besar dan efektif didalam pekerjaan yang mempunyai motivasi tinggi dibutuhkan karyawan yang profesional dan menjalankan misi sesuai keinginan perusahaan, dengan cara mengundang Anda untuk bergabung bersama kami.
Jenis Perusahaan : Bioskop
Ruang lingkup pekerjaan : Operasional
Posisi lowongan kerja yang dibutuhkan dan persyaratan sebagai berikut :
1. SUPERVISOR CINEMA
– Pendidikan minimal D3/ S1 semua jurusan
– Memiliki pengalaman di industri bioskop, retail, F&B, perhotelan, pariwisata menjadi nilai tambah
– Terbuka untuk pengalaman nilai
2. IT PROJECTIONIST
– Pendidikan minimal D3/ S1 Teknik Informatika
– Memiliki pengalaman di industri bioskop, retail, F&B, perhotelan, pariwisata menjadi nilai tambah
– Terbuka untuk pengalaman nilai
3. STORE INVENTORY
– Pendidikan minimal D3/ S1
– Memiliki pengalaman di industri bioskop, retail, F&B, perhotelan, pariwisata menjadi nilai tambah
– Terbuka untuk pengalaman nilai
4. CINEMA ADMINISTRATION STAFF
– Pendidikan minimal D3/ S1
– Memiliki pengalaman di industri bioskop, retail, F&B, perhotelan, pariwisata menjadi nilai tambah
– Terbuka untuk pengalaman nilai
5. MEP TECHNICIAN
– Pendidikan minimal SMA/ SMK, diutamakan jurusan teknik
– Memiliki pengalaman di industri bioskop, retail, F&B, perhotelan, pariwisata menjadi nilai tambah
– Terbuka untuk pengalaman nilai
6. CINEMA CREW (TICKETING, KASIR)
– Pendidikan minimal SMA/ SMK
– Memiliki pengalaman di industri bioskop, retail, F&B, perhotelan, pariwisata menjadi nilai tambah
– Terbuka untuk pengalaman nilai
Tugas kerja Supervisor Cinema adalah
– Memastikan kegiatan operasional bioskop yang dilakukan Crew sesuai dengan SOP yang berlaku
Tugas kerja IT Projectionist adalah
– Bertugas mengawasi dan bertanggung jawab terhadap segala hal yang berkaitan dengan IT dan digital projector di bioskop
Tugas kerja MEP Technician adalah
– Bertanggung jawab terhadap pemeliharaan dan perbaikan hal-hal teknik, kelistrikan, mekanik dan plumbing
Tugas kerja Crew Cinema adalah
– Menjalankan aktifitas frontliner bioskop seperti ticketing, kasir, pelayanan pengunjung, serta menyiapkan makanan/ minuman sesuai menu order
BACA JUGA : AGENDA WALK IN INTERVIEW DAN JOB FAIR SURABAYA DAN WILAYAH JAWA TIMUR
Info : Pengumuman lowongan ini dibutuhkan segera, diharpakan agar lamaran Anda segera dikirim segera mungkin. Hanya pelamar yang memenuhi syarat akan ditindaklanjuti. Informasi kepada Pelamar diharapkan berhati-hati terhadap unsur penipuan yang dilakukan oleh perusahaan yang tidak bertanggung jawab dalam memungut biaya atau yang dapat merugikan.
Jika Anda tertarik, silahkan drop langsung surat lamaran, pas photo 4×6, riwayat hidup dan dokumen lengkap, ke :
Customer Service
Main Entrance, Ground Floor, Malang Town Square
Jl. Veteran No. 2, Kota Malang