Loker Surabaya, RS Universitas Airlangga (RS UNAIR) sebagai satu-satunya rumah sakit di bawah naungan universitas di Jawa Timur. Adapun semangat kerja dan pelayanan yang handal oleh tenaga profesional kami yang sudah berpengalaman di bidangnya mampu memberikan solusi dan kontribusi kepada Anda.
Kembali pada kesempatan ini RS Universitas Airlangga guna membangun pasar lebih besar dan efektif didalam pekerjaan yang mempunyai motivasi tinggi dibutuhkan karyawan yang profesional dan menjalankan misi sesuai keinginan perusahaan, dengan cara mengundang Anda untuk bergabung bersama kami.
Jenis Perusahaan : RS
Ruang lingkup pekerjaan : Operasional
Posisi lowongan kerja yang dibutuhkan dan persyaratan sebagai berikut :
1. DOKTER
– Pria/ Wanita
– Usia maksimal 35 tahun
– S1 Profesi Pendidikan Dokter
– Memiliki STR, ATLS/ ACLS
– Bersedia menaruh SIP di RS UNAIR
2. PERAWAT
– Pria/ Wanita
– Usia maksimal 35 tahun
– D3/ S1 Keperawatan + Profesi Ners
– Memiliki STR atau tanda telah lulus ujian kompetensi nasional
– Memiliki sertifikat PPGD/ GELS/ BTCLS/ Setara dan diselenggarakan oleh institusi yang terakreditasi
3. BIDAN
– Wanita
– Usia maksimal 35 tahun
– D3/ S1 Kebidanan + Profesi Bidan
– Memiliki STR atau tanda telah lulus ujian kompetensi nasional
– Diutamakan memiliki pelatihan BLS, PPGDON, APN
4. APOTEKER
– Pria/ Wanita
– Usia maksimal 35 tahun
– S1 Farmasi + Profesi Apoteker
– Memiliki STR
– Bersedia menaruh SIPA di RS UNAIR
5. TENAGA TEKNIS KEFARMASIAN
– Pria/ Wanita
– Usia maksimal 35 tahun
– D3 Farmasi
– Bersedia menaruh SIPTTK di RS UNAIR
6. REKAM MEDIS
– Pria/ Wanita
– Usia maksimal 35 tahun
– D3/ D4 Rekam Medis
– Memiliki STR
7. KASIR
– Pria/ Wanita
– Usia maksimal 35 tahun
– D3/ S1 Akuntansi/ Menajemen
– Diutamakan berpengalaman di bidangnya
8. STAF SDM
– Pria/ Wanita
– Usia maksimal 35 tahun
– S1 Psikologi/ Administrasi RS/ Kesehatan Masyarakat
9. STAFF IT
– Pria/ Wanita
– Usia maksimal 35 tahun
– Setara S1 Teknik Informatika/ Informasi
– Mengerti & memahami Software dan Hardware
– Memahami programming (Bahasa PHP/ Laravel, database minimal MySQL, mobile apps android studio), Networking, System Support
Persyaratan Umum :
1. Surat lamaran ditujukan kepada Direktur Rumah Sakit Universitas Airlangga dengan menyertakan alamat email dan nomer HP/ WA Aktif
2. Daftar riwayat hidup
3. FC Ijazah terlegalisir
4. FC Transkrip Nilai terlegalisir
5. FC KTP
6. Pas photo 4×6 (2lembar)
7. Tidak terikat kontrak dengan instansi lain yang dibuktikan dengan surat pernyataan
8. IPK minimal 3.00 untuk pelamar D3/D4/S1
9. Khusus pelamar dengan kualifikasi D3/D4/S1 wajib menyertakan FC Akreditasi program studi minimal B
Info : Pengumuman lowongan ini dibutuhkan segera. Hanya pelamar yang memenuhi syarat akan ditindaklanjuti. Informasi kepada Pelamar diharapkan berhati-hati terhadap unsur penipuan yang dilakukan oleh perusahaan yang tidak bertanggung jawab dalam memungut biaya atau yang dapat merugikan.
Jika Anda tertarik, silahkan kirim langsung yang disebutkan diatas ke :
Penerimaan Berkas Lobby Poli VIP Lantai 1 RSK1 Gedung A
Pada 28-30 Agustus 2019
*jika ditanya info loker ini diperoleh dari surabayakerja (instagram resmi kami : lokersurabayakerja)